Permainan Ilusi Matematika

Diposting oleh Unknown on Senin, 04 Maret 2013

Permainan ilusi matematika

 

Ada beberapa permainan matematika yang bisa digunakan untuk mengajak anak berpikir kritis dan analitis, salah satunya melalui kasus-kasus soal cerita matematika yang sederhana. Selain untuk hiburan dan selingan selama pelajaran, anak-anak juga akan belajar menganalisa, berhitung dan menemukan solusi dari suatu permasalahan.

Berikut ini adalah contoh sebuah permainan ilusi matematika:
Saya akan meletakkan uang 20.000,- ke dalam kotak.
Demikian juga kamu, meletakkan uang 20.000,- ke dalam kotak yang sama.
Sekarang di dalam kotak ada uang sebesar 40.000,-. Kita berdua sama-sama mengetahuinya.
Kemudian saya akan menjual kotak ini kepada kamu dengan harga 30.000,-.
Maka, kita berdua akan sama-sama untung 10.000,-.
Terima kasih ya..

{ 0 komentar... read them below or add one }

Posting Komentar